Minggu, 16 September 2012

Jumlah n bilangan Asli Pertama

Assalamu alaikum Para sahabatku yang Smart!
Bentuk sangat menarik jika kita tinjau lebih dalam. Dengan bentuk dasar ini, memunculkan pertanyaan bagaimana cara menghitung ?.
ya tentu saja jika kita mau usaha pasti kita akan dapat menghitungnya. Caranya??? menyerah kita coba bahas dalam postinga ini ya....belajar
=================================berpikirberpikirberpikir=================================
Perhatikan bentuk berikut:
. Benar tidak??? Benar ya....
Selanjutnya mari kita gerakkan bentuk umum di atas mulai dengan n = 1. maka akan di peroleh  n buah persamaan yaitu:

Jika n persamaan tersebut kita jumlahkan, maka akan kita peroleh:

Karena , maka: persamaan di atas dapat dituliskan menjadi:

Jadi kita akan memperoleh bentuk umum untuk .
Bagaimana untuk pangkat   m > 2???
Hal serupa dapat kita lakukan dengan memulai dari bentuk dasar , kemudian berlakukan aturan rekusif. Silahkan mencoba ya....memasak

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Cari Blog Ini